
"Jangan sampai tidak satu pun warga NU yang tidak memilih Pak Jokowi dan Kiai Ma'ruf," kata dia, di sela rapat konsolidasi warga NU Kabupaten Purbalingga di Purbalingga, Sabtu.
Menurut dia, keyakinan itu didasari keberhasilannya meraih banyak suara saat maju sebagai calon wakil gubernur pada Pilkada 2018 lalu.
Menurut dia, kesediaan sang ulama mendampingi Jokowi dalam Pemilu merupakan bagian dari tugas mulia. Meski tak lagi muda, ia yakin langkah sang ulama senior akan membuka ruang bagi generasi NU di masa depan.
"Dulu kita punya Gus Dur. Mudah-mudahan terkabul lagi dalam Pilpres ini," kata dia.
Pewarta: Immanuel Citra Senjaya
Editor: Ade P Marboen
Copyright © ANTARA 2019
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Ida Fauziyah optimistis Jokowi-KH Ma'ruf Amin menang di Purbalingga"
Post a Comment