
(ANTARA) - Presiden Keenam RI, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), mendatangi KBRI di Singapura untuk menggunakan hak pilihnya, pada Minggu sore. SBY diketahui masih mendampingi istrinya, Ani Yudhoyono yang sedang menjalani perawatan medis di Singapura. (Feny Aprianti/ Soni Namura)
from ANTARA News - Berita Terkini kalo berita gak lengkap buka link disamping http://bit.ly/2ZbMGMUBagikan Berita Ini
0 Response to "Flash – SBY nyoblos di Singapura"
Post a Comment