
ANTARA- Kepolisian Daerah Jawa Barat memberikan penghargaan kepada belasan anggota Babinsa, Bhabinkamtibmas, serta Linmas di Mapolda Jabar pada Senin 29 April 2019. Penghargaan tersebut diberikan sebagai bentuk apresiasi karena telah berjuang mengantarkan logistik Pemilu ke pelosok daerah di Jawa Barat, dengan medan dan cuaca yang sulit hingga pelaksanaan pileg dan pilpres berjalan lancer. (Saras Krisvianti/Sandy Arizona)
from ANTARA News - Berita Terkini kalo berita gak lengkap buka link disamping http://bit.ly/2LaE1Y4Bagikan Berita Ini
0 Response to "Polda Jabar berikan penghargaan untuk pengawal demokrasi"
Post a Comment