
Ketika pasar dibuka di Tokyo, dolar dikutip pada 107,32-33 yen, dibandingkan dengan 107,18-28 yen di New York dan 106,96-97 yen di Tokyo pada Senin (9/9/2019) pukul 17.00 waktu setempat.
Sementara euro diambil 1,1047-1047 dolar dan 118,54-55 yen terhadap 1,1041-1051 dolar dan 118,42-52 yen di New York, serta 1,1031-1032 dolar dan 117,99-118,03 yen pada perdagangan Senin sore (9/9/2019) di Tokyo.
Baca juga: Harga emas turun 3 hari beruntun, dipicu kenaikan yield obligasi AS
Baca juga: Euro menguat terhadap dolar, di tengah harapan stimulus fiskal Jerman
Penerjemah: Apep Suhendar
Editor: Risbiani Fardaniah
COPYRIGHT © ANTARA 2019
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Yen melemah, dolar diperdagangkan pada paruh bawah 107 yen"
Post a Comment