
ANTARA-Sebanyak 128 Industri mengikat kerja sama dengan 415 SMK untuk menghasilkan tenaga kerja terampil . Menteri Perindustrian (Menperin) Airlangga Hartarto menghadiri kelanjutan program pendidikan vokasi industri atau “link and match” tahap 10 antara SMK dengan Industri di Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Program Vokasi Industri di Jawa Barat berlanjut"
Post a Comment